Manajemen Hotel


Pengelolaan hotel dimana seluruh operasional dan manajemen hotel diserahkan sepenuhnya kepada eL Hotel Group yang mencakup hal hal sebagai berikut:


- Business and Marketing Plan
Strategi promosi dan pemasaran untuk mendukung target penjualan kamar hotel beserta seluruh fasilitasnya untuk mecapai keuntungan yang maksimal dengan biaya promosi yang efisien

- Sales , Promotion , Marketing & E-Commerce
Merupakan program terpadu jaringan eL Hotel Group dalam aktivitas sales, promotion & marketing, agar seluruh hotel yang dikelola mendapat market exposure secara maksimal melalui : Digital Marketing, Social Media Advertising, eL Membership, E-Commerce (Booking Engine and Chanel Management, Revenue Management, Sales & Marketing

- Revenue Management
Strategi untuk memaksimalkan pendapatan hotel

- Operational Audit
Pemeriksaan berkala atas jalannya pengelolaan hotel agar selalu sesuai dengan Standard Operating Procedure yang sudah ditetapkan

- Product Quality Standard Audit
Pemeriksaan berkala atas kualitas produk-produk yang dihasilkan agar selalu memiliki kualitas yang prima sesuai dengan standar eL Hotel Group

- Policy & Procedure
Memastikan bahwa penerapan standar kebijakan dan prosedur hotel selalu sesuai dengan kondisi yang dibutuhkan

- Human Capital Management
Pengelolaan SDM yang menempatkan karyawan sebagai bagian dari keberadaan hotel dan perusahaan melalui manajemen kinerja yang meliputi pelatihan dan evaluasi berkelanjutan yang konsisten dan terus menerus sehingga kemajuan hotel dapat dinikmati oleh seluruh pemangku kepentingan